Jan 18, 2026 16:30

Wakapolda Sulut berhasil meraih Juara Pertama pada kegiatan Lomba Menembak

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 1 views

Wakapolda Sulut Brigjen Pol. Awi Setiyono, S.I.K., M.Hum., berhasil meraih Juara Pertama pada kegiatan Lomba Menembak Pistol Bersama Forkopimda Provinsi Sulawesi Utara, dengan perolehan nilai 184 poin. Prestasi tersebut menunjukkan ketenangan, ketepatan, serta profesionalisme Wakapolda Sulut dalam cabang olahraga menembak. Kegiatan lomba menembak ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 17 Januari 2026, mulai pukul 07.30 WITA hingga selesai, bertempat di Lapangan Tembak Pistol Pierre Tendean Makodam XIII/Merdeka. Pada kategori Forkopimda, Juara Kedua diraih oleh Pimpinan Bank Sulut Go (BSG) dengan...


                             


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 4436
Yesterday: 15556
Last Week: 114420
Last Month: 320773
Twitter Trend