Nov 09, 2025 14:20

Setitik Cahaya di Desa Pematang Jaya

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 33 views

Setitik Cahaya di Desa Pematang Jaya Setitik Cahaya di Desa Pematang Jaya Sebuah kisah tentang pengabdian tanpa batas. Di tengah jalan berlumpur dan jarak yang jauh dari kota, BRIPKA Rico Surya Ardana Diningrat, S.H., Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Susu Polres Langkat, menjadi pelita pengetahuan bagi anak-anak pelosok. Bukan sekadar menjaga kamtibmas, tapi juga menyalakan harapan lewat Perpustakaan Keliling Bhabinkamtibmas Literasi. Satu ransel buku… menjelma jadi sejuta semangat belajar. Thanks to support Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo., S.H., S.I.,K., M.Si


              


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 3718
Yesterday: 14487
Last Week: 91903
Last Month: 224013
Twitter Trend