Dec 28, 2025 15:02

Polda Jabar Kerahkan 25.642 Personel Gabungan Amankan Nataru 2025

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 9 views

Polda Jabar Kerahkan 25.642 Personel Gabungan Amankan Nataru 2025 Kepolisian Daerah Jawa Barat resmi memulai Operasi Lilin Lodaya 2025 melalui Apel Gelar Pasukan yang dipimpin langsung oleh Wakapolda Jabar Brigjen Pol. Adi Vivid Agustiadi Bachtiar, S.I.K., M.Hum., M.S.M., pada Jumat (19/12/2025). Apel ini menandai kesiapan seluruh unsur pengamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di wilayah Jawa Barat. Operasi Lilin Lodaya 2025 akan berlangsung selama 14 hari, mulai 19 Desember 2025 hingga 2 Januari 2026. Sebanyak 25.642 personel gabungan yang terdiri dari Polri, TNI, dan instansi terkait dikera...


                    


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 12510
Yesterday: 10621
Last Week: 93323
Last Month: 225688