Jan 11, 2026 15:48

Gunakan Kapal Polairud KPC XV-2015, Polda Sulut Kirimkan Bantuan Logistik ke Sitaro - PoliceTube

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 1 views

Polda Sulawesi Utara kembali mengirimkan bantuan logistik kemanusiaan ke Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sabtu (10/1/2026). Bantuan logistik bagi warga terdampak banjir bandang ini diantar dari Kota Bitung, diangkut dengan Kapal Polisi milik Polairud Polda Sulut, KPC XV-2015 menuju Pelabuhan Pehe, Siau Barat. Usai melakukan bongkar muat di Pelabuhan Pehe, logistik selanjutnya dibawa menuju Posko Logistik Siau Barat. Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Alamsyah P. Hasibuan mengatakan, bantuan kemanusiaan ini untuk membantu meringankan beban yang dialami oleh warga Sitaro yang terdampak bencana....


                                


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 12730
Yesterday: 14991
Last Week: 116094
Last Month: 252231