Nov 15, 2025 07:25

Dibalik seragam ada hati untuk rakyat

By ForumMerahPutih - www.policetube.com - 30 views

Dibalik seragam ada hati untuk rakyat Kisah Haru Pengabdian Polisi: Sat Lantas Polres Simalungun Rilis Video Inspiratif tentang Dedikasi Tanpa Batas SIMALUNGUN - Sebuah video pendek yang menyentuh hati telah dirilis oleh Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Simalungun menjelang peringatan Hari Bhayangkara ke-79. Video tersebut mengisahkan pengabdian seorang anggota Polri yang tetap mendahulukan tugas meski dalam situasi pribadi yang sangat berat. Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Simalungun, Iptu Devi Siringo-ringo, SH, S.Sos., saat dikonfirmasi melalui telepon seluler pada Minggu malam (22/6/2025) sekira pukul 19.30 WIB, menje...


                 


Read More

Comments
Comments (0)
Belum ada komentar.
😀 😂 😍 👍 🔥 🎉 🙏 👏 😢 😡
Visitor Statistic
Today: 9318
Yesterday: 14487
Last Week: 98417
Last Month: 230527