Banjir Genangi Jalan Ciledug Raya, Diduga Akibat Tanggul Jebol
Nov 08, 2025 20:25 - Berita - 38 views
Jakarta Selatan kembali dilanda banjir. Genangan terjadi di Jalan Ciledug Raya, tepatnya di bawah Halte Swadarma, Selasa (16/9/2025) sore sekitar pukul 15.45 WIB. Warga menyebut banjir dipicu oleh tanggul yang jebol.
Sebelumnya, kawasan ini juga sempat ma...